Berita

STMIK AKAKOM menjadi pemakalah pada acara 'TheIIER International Conference', Malaysia

8 tahun yang lalu

Minggu, 5 Juni 2016. Tim Dosen STMIK AKAKOM YOGYAKARTA menjadi pemakalah pada acara 'TheIIER International Conference', Kuala Lumpur, Malaysia. Tim tersebut terdiri dari Sri Redjeki, S.Si., M.Kom., Pius Anggoro, S.Si, M.Cs, Ir.M. Guntara,M.T, Robby Cokro, S.Kom, M.Kom yang mempresentasikan paper "The Integration System of Classification, Monitoring, and Maping for Poor Families Using INA-SDI Service". TheIIER International Conference diikuti oleh peserta dari Srilanka, Thailand, Indonesia, Turki, Malaysia, India, dan Bahrain.

Paper yang dipresentasikan adalah hasil dari Penelitian Hibah Bersaing (HIBER) yang pendanaannya dibantu oleh DIKTI. Saat ini penelitian tersebut masuk dalam tahun ketiga, berkerjasama dengan Pemda Kabupaten Bantul dan Badan Informasi Geospasial (BIG).
Paper yang dipresentasikan adalah hasil dari Penelitian Hibah Bersaing (HIBER) yang pendanaannya dibantu oleh DIKTI. Saat ini penelitian tersebut masuk dalam tahun ketiga, berkerjasama dengan Pemda Kabupaten Bantul dan Badan Informasi Geospasial (BIG).

 


Berita Lainnya

MUKERNAS ALUMNI STMIK AKAKOM
MUKERNAS ALUMNI STMIK AKAKOM

7 tahun yang lalu

Jumat, 6 April 2018 STMIK AKAKOM mengadakan mukernas alumni STMIK AKAKOM yang dihadiri sekitar 80 alumni. Pada kegiatan ini diketuai oleh ibu&...

Selengkapnya
Berbelasungkawa atas meninggalnya prof. Drs. H. Setiadji, S.U
Berbelasungkawa atas meninggalnya prof. Drs. H. Setiadji, S.U

7 tahun yang lalu

INNA LILLAHI WA INNA ILAIHI ROJI’UN Segenap keluarga besar Yayasan Pendidikan Widya Bakti Yogyakarta dan STMIK AKAKOM Yogyakarta, ...

Selengkapnya
Wisuda Diploma dan Sarjana STMIK AKAKOM Yogyakarta  Periode II tahun Akademik 2017/2018
Wisuda Diploma dan Sarjana STMIK AKAKOM Yogyakarta Periode II tahun Akademik 2017/2018

7 tahun yang lalu

Wisuda Diploma dan Sarjana yang diselenggarankan STMIK AKAKOM Yogyakarta periode II tahun berakhirnya sebuah proses pendidikan, sekeligus merupakan ...

Selengkapnya