Berita

STMIK AKAKOM menjadi pemakalah pada acara 'TheIIER International Conference', Malaysia

8 tahun yang lalu

Minggu, 5 Juni 2016. Tim Dosen STMIK AKAKOM YOGYAKARTA menjadi pemakalah pada acara 'TheIIER International Conference', Kuala Lumpur, Malaysia. Tim tersebut terdiri dari Sri Redjeki, S.Si., M.Kom., Pius Anggoro, S.Si, M.Cs, Ir.M. Guntara,M.T, Robby Cokro, S.Kom, M.Kom yang mempresentasikan paper "The Integration System of Classification, Monitoring, and Maping for Poor Families Using INA-SDI Service". TheIIER International Conference diikuti oleh peserta dari Srilanka, Thailand, Indonesia, Turki, Malaysia, India, dan Bahrain.

Paper yang dipresentasikan adalah hasil dari Penelitian Hibah Bersaing (HIBER) yang pendanaannya dibantu oleh DIKTI. Saat ini penelitian tersebut masuk dalam tahun ketiga, berkerjasama dengan Pemda Kabupaten Bantul dan Badan Informasi Geospasial (BIG).
Paper yang dipresentasikan adalah hasil dari Penelitian Hibah Bersaing (HIBER) yang pendanaannya dibantu oleh DIKTI. Saat ini penelitian tersebut masuk dalam tahun ketiga, berkerjasama dengan Pemda Kabupaten Bantul dan Badan Informasi Geospasial (BIG).

 


Berita Lainnya

Sharing Knowledge Alumni Akakom, Donny Verdian, Lead UI/UX Consultant
Sharing Knowledge Alumni Akakom, Donny Verdian, Lead UI/UX Consultant

6 tahun yang lalu

Sabtu (06/10), Alumni STMIK AKAKOM Bapak Donny Verdian mengadakan acara sharing knowledge dengan tema UX dalam Development Software. Acara ini dikemas ...

Selengkapnya
3 Dosen Akakom mengikuti Konferensi Internasional ICIRSTM 2018 di National University Singapore
3 Dosen Akakom mengikuti Konferensi Internasional ICIRSTM 2018 di National University Singapore

6 tahun yang lalu

International Conference on Innovative Research in Science, Technology & Management (ICIRSTM) 2018 merupakan konferensi yang diadakan di UTown National University Singapore. ...

Selengkapnya
10 Mahasiswa Akakom mengikuti program internship di Authscure SDN BHD
10 Mahasiswa Akakom mengikuti program internship di Authscure SDN BHD

6 tahun yang lalu

AuthScure merupakan perusahaan yang berbasis di Kuala Lumpur, Malaysia. Perusahaan ini memiliki fokus layanan cyber security. Authscure juga memiliki engineer ...

Selengkapnya