Berita

SEMINAR OVERCLOCKING DAN KASPERSKY DI STMIK AKAKOM

9 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM YOGYAKARTA berkerjasama dengan Kaspersky Indonesia dan Overclocking Indonesia, Jumat 20 November 2015 mengadakan seminar "Knowing The Last Update Technology of Your PC".  Acara yang dimulai pukul 09.00 hingga 11.00 ini akan bertempat di Ruang Presentasi STMIK AKAKOM YOGYAKARTA.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan para mahasiswa yang ditarget untuk menjadi peserta, dapat menambah wawasan tentang teknologi komputer. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Bagian Kemahasiswaan STMIK AKAKOM.

Seminar ini sendiri digelar secara gratis alias tidak dipungut bayaran bagi peserta. Oleh karenanya, bagi mahasiswa yang tertarik untuk mengikuti dan meng-update pengetahuan, silahkan mendaftarkan diri di PUKET 3.


Berita Lainnya

LN Harnaningrum SSi MT Lulus FMIPA UGM, UTDI Tambah Doktor Bidang Embedded System
LN Harnaningrum SSi MT Lulus FMIPA UGM, UTDI Tambah Doktor Bidang Embedded System

2 tahun yang lalu

YOGYAKARTA – Dosen Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI), LN Harnaningrum SSi MT berhasil menyelesaikan Pendidikan Doktor di bidang Teknologi Informasi ...

Selengkapnya
Webinar ‘Metaverse For The Universe’ Digelar FTI UTDI
Webinar ‘Metaverse For The Universe’ Digelar FTI UTDI

2 tahun yang lalu

YOGYAKARTA – Fakultas Teknologi Informasi (FTI) Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) menggelar webinar bertema ‘Metaverse for the universe’, Rabu (15/06/2022). Kegiatan ...

Selengkapnya
Tingkatkan Kualitas Pendidikan, UTDI dan SMAN 1 Teladan Siap Bersinergi
Tingkatkan Kualitas Pendidikan, UTDI dan SMAN 1 Teladan Siap Bersinergi

2 tahun yang lalu

YOGYAKARTA – Selasa (26/7/2022) Dalam rangka rangkaian Dies Natalis Ke-43, Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) melakukan silaturahmi ke SMAN 1 Teladan ...

Selengkapnya