Berita

Pembukaan Gelombang 1 PMB 2015/2016

9 tahun yang lalu

Selasa, 28 April 2015 segenap pegawai STMIK AKAKOM Edukatif dan kependidikan mengikuti acara pembukaan PMB gelombang 1 periode 2015/2016. Acara di gelar di Lobby Gedung Timur pada pukul 7.15. Dalam kegiatan ini di sampaikan laporan ketua panitia PMB periode 2015/2016 Indra Yatini B, berupa perolehan mahasiswa selama gelombang Khusus berlangsung. Gelombang 1 PMB periode 2015/2016 akan dibuka sampai dengan tanggal 15 Juni 2015.

Pada kesempatan ini disampaikan sambutan ketua STMIK AKAKOM, Cuk Subiyantoro. Dalam sambutannya Cuk memberikan motivasi kepada seluruh pegawai untuk bersyukur atas perolehan mahasiswa di gelombang I yang tetap stabil dibanding tahun lalu. Cuk juga berharap semua pegawai dapat mendukung kegiatan PMB agar dapat berjalan lancar dan sesuai yang diharapkan.


Berita Lainnya

Universitas Teknologi Digital Indonesia dan Royal Ambarrukmo Yogyakarta Jalin Kerjasama Strategis: Penandatanganan MoU untuk Pengembangan SDM dan Pariwisata Digital
Universitas Teknologi Digital Indonesia dan Royal Ambarrukmo Yogyakarta Jalin Kerjasama Strategis: Penandatanganan MoU untuk Pengembangan SDM dan Pariwisata Digital

satu bulan yang lalu

[Yogyakarta, 3 Oktober 2024] Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) menandatangani MoU dengan Royal Ambarrukmo Yogyakarta, sebuah hotel dan pusat konferensi terkemuka di ...

Selengkapnya
Kerjasama Strategis antara Universitas Teknologi Digital Indonesia dan Institut Teknologi Yogyakarta: Penandatanganan MoU untuk Peningkatan Kualitas Pendidikan
Kerjasama Strategis antara Universitas Teknologi Digital Indonesia dan Institut Teknologi Yogyakarta: Penandatanganan MoU untuk Peningkatan Kualitas Pendidikan

satu bulan yang lalu

[Yogyakarta, 21 Agustus 2024] Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) dan Institut Teknologi Yogyakarta (ITY) secara resmi menandatangani MoU sebagai langkah awal kolaborasi ...

Selengkapnya
WISUDA 2024 : Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) Sukses Mencetak Ahli-Ahli Digital
WISUDA 2024 : Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) Sukses Mencetak Ahli-Ahli Digital

satu bulan yang lalu

Yogyakarta, 5 Oktober 2024 - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) telah melaksanakan perhelatan agenda Rapat Senat Terbuka-Wisuda Diploma Tiga, Sarjana, dan Magister ...

Selengkapnya