Berita

Workshop Big Data

9 tahun yang lalu

Jum'at, 13 Februari 2015 STMIK AKAKOM Yogyakarta menyelenggarakan workshop tentang Big Data bagi Dosen di semua jurusan STMIK AKAKOM. Workshop ini bertempat di Ruang Sidang 1 STMIK AKAKOM dengan pembicara dari SOLUSI247. Kegiatan ini merupakan kelanjutan dari MoU antara STMIK AKAKOM dan SOLUSI247. Cuk Subiyantoro tampak hadir memberikan sambutan sekaligus membuka kegiatan workshop. Workshop yang berlangsung selama satu hari penuh ini merupakan pilot project kerjasama antara kedua pihak. Kerjasama ini nantinya diharapkan dapat menghasilkan produk , hak cipta, paten atau hak kekayaan intelektual lainnya.

 

 


Berita Lainnya

Bupati Bantul Resmikan Aplikasi ResiDeswita
Bupati Bantul Resmikan Aplikasi ResiDeswita

3 tahun yang lalu

  YOGYAKARTA -  Selasa 02/11/2021 bertempat di Pondok Bakaran Manding, Jl. Parangtritis No.KM 11, Manding, Sabdodadi, Kapanewon Bantul, Aplikasi Registrasi ...

Selengkapnya
Woro Jogja : Aplikasi Karya STMIK Akakom untuk Monitoring Kontingen DIY di PON 2021
Woro Jogja : Aplikasi Karya STMIK Akakom untuk Monitoring Kontingen DIY di PON 2021

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Mahasiswa Teknik Informatika Tri Wibowo Ridho Permana dan Dominikus Afendi Nahak beserta Yosef Murya Kusuma Ardhana selaku dosen ...

Selengkapnya
STMIK Akakom Laksanakan Uji Coba Perkuliahan Blended Learning Terbatas
STMIK Akakom Laksanakan Uji Coba Perkuliahan Blended Learning Terbatas

3 tahun yang lalu

Yogyakarta - Berkenaan dengan penyebaran COVID-19 yang melandai, STMIK Akakom melaksanakan uji coba Blended Learning Terbatas (BLT) pada tanggal 4 - 22 ...

Selengkapnya